Berita Pati

Korban Terdampak Banjir di Pati Selatan Terima Bantuan Langsung dari Witjaksono Foundation

Witjaksono Foundation secara langsung menyalurkan bantuan untuk korban terdampak banjir di wilayah Pati selatan.

Dok Wtijaksono Foundation
Relawan Wtijaksono Foundation menyerahkan secara langsung bantuan kepada korban terdampak banjir di wilayah Pati selatan, kemarin. 

“Semoga ke depannya niat baik ini dapat terus terealisasi secara konsisten dan mampu menjangkau dan maenjawab kebutuhan masyarakat yang lebih luas,” sambung Ketua Yayasan Witjaksono Foundation, Jadug Trimulyo Ainul Amri.

Witjaksono Foundation merupakan organisasi sosial non-profit yang menaruh perhatian besar pada pemberdayaan dan pengabdian masyarakat.

Serta kerap terlibat dan memberikan bantuan secara langsung kepada para korban bencana di berbagai wilayah di Indonesia. (*)

Sumber: TribunMuria.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved