Gendam
'Saya Maunya yang Itu', Tumpukan Uang Milik Pedagang Pasar Batang Nyaris Hilang karena Gendam
Pedagang pasar di Batang nyaris menjadi korban gendam, yang diduga dilakukan Warga Negara Asing (WNA). Pelaku incar tumpukan uang di pojok kios
Penulis: Dina Indriani | Editor: Yayan Isro Roziki
"Bawa uang Rp100 ribu, tapi dikasih Rp50 ribu dua lembar tidak mau, dikasih Rp10 ribuan gak mau."
"Mereka bilang 'saya maunya yang itu', yakni uang yang saya tata," ujarnya.
Para pelaku kemudian masuk dan mengambil tumpukan uang hasil jualannya yang ditata di pojok los.
"Ya saat itu saya kemungkinan tidak sadar saat mereka mengambil uang sendiri, saya diam saja tidak bisa apa-apa, hanya nurut saja," ujarnya.
Beruntung ada pembeli lain yang memergoki aksi itu, dan menegur dua orang diduga WNA yang hendak melakukan gendam.
Kedua WAN itu kemudian segera keluar kios dan langsung pergi
"Untung ada orang yang menolong, ada orang di depan saya yang melihat dan bilang ke pelaku meminta untuk menaruh uangnya, merasa ketahuan mungkin pelaku langsung pergi," pungkasnya. (din)
Polda Jateng Digugat Advokat, Saksi Ahli Pemohon Ungkap Fakta dalam Sidang |
![]() |
---|
Agus Gondrong Terbitkan SE Larang Odong-odong Jadi Angkutan Umum |
![]() |
---|
Menyalakan Cinta, Meruntuhkan Stigma: Kiprah Tria dan Griya Schizofren di Surakarta |
![]() |
---|
Lagi! Program JIDS LPK Hiro-LPK Kamisora Berangkatkan Driver Bus Profesional ke Jepang |
![]() |
---|
Ihwal Gebyar PAI, Wabup Semarang: Komitmen Cetak Generasi Bangsa Terdidik |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.