Pemilu 2024
Gibran Laporkan Anies Baswedan ke KPK Adalah Hoaks
Jagad media sosial diramaikan dengan unggahan yang menyinggung salah satu bakal calon presiden (Bacapres) Pemilu 2024 Anies Baswedan.
|
Editor:
Muhammad Olies
Istimewa
Tangkapan layar informasi bohong (hoaks) yang menyebut Gibran laporkan Anies Baswedan ke KPK
Narasi yang beredar Narasi soal Gibran melaporkan Anies ke KPK tidak benar atau hoaks.
Dalam video yang beredar antara judul dengan isi tidak ada kesesuaian. Narator dalam video hanya membahas mengenai munculnya nama-nama pejabat yang diduga terlibat korupsi BTS 4G Bakti Kominfo.
Adapun sampai saat ini tidak ditemukan informasi valid Gibran melaporkan Anies ke KPK
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "[HOAKS] Gibran Laporkan Anies Baswedan ke KPK"
Tags
Gibran
Gibran melaporkan Anies ke KPK
Bacapres Koalisi Perubahan
Anies Baswedan
KPK
hoaks
GIBRAN LAPORK4N ANIES KE KPK
Berita Terkait: #Pemilu 2024
| Langkah Bawaslu Kudus Tindak Lanjuti Laporan Tim Hukum Paslon 02 Hartopo-Mawahib, Seperti Apa? |
|
|---|
| Tolak Menyerah, PPP Cari Cara Lain Masuk Senayan setelah Gugatan di MK Kandas |
|
|---|
| Sengketa Pemilu 2024, Caleg Demokrat Kudus Ajukan PHPU ke Mahkamah Konstitusi, KPU Siapkan Ini |
|
|---|
| PDIP Mendominasi, Daftar Anggota DPRD Kudus Terpilih Pemilu 2024 Lengkap dengan Perolehan Suara |
|
|---|
| Sidang Gugatan Sengketa Pilpres di MK Dimulai, SBY Sampaikan Kabar Buruk Pemilu di Indonesia |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/muria/foto/bank/originals/vvvvvvvvvvveeee.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.