Pemilu 2024
Abdul Wachid Gerindra Jateng Siap Sukseskan Pencapresan Prabowo, Harap Koalisi Besar Pilpres Menguat
Abdul Wachid mendukung penuh langkah Prabowo Subianto yang merangkul berbagai parpol seiring menguatnya wacana koalisi besar untuk Pilpres 2024
Penulis: Muhammad Yunan Setiawan | Editor: Muhammad Olies
Istimewa
Ketua DPD Gerindra Jawa Tengah H Abdul Wachid harap koalisi besar Pilpres 2024 menguat sehingga bisa sukseskan pencapresan Prabowo Subianto.
Tak hanya itu, sayap partai, Relawan Prabowo dan Relawan Caleg juga terus digerakkan. Jejaring juga terus dibangun dan dikuatkan di tingkat desa.
"Seiring koalisi besar ini kami juga mengingatkan para kader di bawah, kita tidak boleh lengah. Kita yakin Pak Prabowo Presiden 2024 - 2029 tapi jangan euforia. Tetap semangat turun ke masyarakat dan membantu rakyat yang lemah," tandas anggota DPR tiga periode asal Desa Margoyoso, Kecamatan Kalinyamatan ini.
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #Pemilu 2024
Langkah Bawaslu Kudus Tindak Lanjuti Laporan Tim Hukum Paslon 02 Hartopo-Mawahib, Seperti Apa? |
![]() |
---|
Tolak Menyerah, PPP Cari Cara Lain Masuk Senayan setelah Gugatan di MK Kandas |
![]() |
---|
Sengketa Pemilu 2024, Caleg Demokrat Kudus Ajukan PHPU ke Mahkamah Konstitusi, KPU Siapkan Ini |
![]() |
---|
PDIP Mendominasi, Daftar Anggota DPRD Kudus Terpilih Pemilu 2024 Lengkap dengan Perolehan Suara |
![]() |
---|
Sidang Gugatan Sengketa Pilpres di MK Dimulai, SBY Sampaikan Kabar Buruk Pemilu di Indonesia |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.