TAG
Kasus LSD di Jepara
-
Vaksinasi Sapi di Jepara Dikebut Jelang Idul Adha, Butuh 20.000 Vaksin untuk Antisipasi LSD
Vaksinasi terhadap hewan terjangkit virus LSD di Kabupaten Jepara mulai dilakukan. Pelaksanaan vaksinasi ini dimulai sejak Senin (15/5/2023) kemarin.
Rabu, 17 Mei 2023 -
Kasus LSD di Jepara Terus Naik, 1518 Ekor Sapi TerpaparĀ
Jumlah hewan ternak di Kabupaten Jepara yang terjangkit virus LSD (Lumpy Skin Disease) terus naik. Data terbaru LSD sudah menjangkiti 1.518 ekor sapi
Rabu, 17 Mei 2023