Berita Jateng
Sinau Jurnalistik PWI Blora, Bupati Ajak Media Gencarkan Promosi Potensi Unggulan Daerah
Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Blora menggelar Pelatihan jurnalistik di Joglo Rumah Makan Seloparang, kecamatan Jepon, Kabupaten Blora.
Penulis: Ahmad Mustakim | Editor: Moch Anhar
TRIBUNMURIA.COM/AHMAD MUSTAKIM
Bupati Blora Arief Rohman, mengajak media untuk mengangkat potensi daerah Blora saat sinau Jurnalistik oleh PWI Blora di Joglo rumah makan Seloparang, kecamatan Jepon, Kabupaten Blora, Kamis 25 Agustus 2022.
"Karena kita tidak bisa sendiri, makna Sesarengan ini tentu kita harapkan PWI bisa kontribusi," imbuh Arief Rohman.
Sementara itu, Ketua PWI Blora, Heri Purnomo, mengatakan pelatihan ini tentu diharapkan bisa memberikan informasi yang tepat.
Baca juga: Petaka Pencari Ikan di Embung Jurangjero Blora, Kaki Tersangkut Tanaman Gombloh Tewas Tenggelam
"Dan bisa menulis lebih bagus lagi sesuai dengan kode etik," tutur Heri Purnomo.
Heri mencontohkan banyak teman jurnalis yang sudah keluar dari kode etik, oleh karena itu kami berpesan agar tidak keluar dari kode etik
"Saya harap teman teman terus berlatih dan berlatih," pungkas Heri Purnomo. (*)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/muria/foto/bank/originals/sinau-Jurnalistik-oleh-PWI-258.jpg)